Hampir setiap orang di kota-kota besar Indonesia, memiliki handphone atau smartphone yang digunakan untuk berkomunikasi, bahkan memiliki lebih dari satu, berapa ribu smartphone-kah yang ada di dunia ini? Peluang inilah yang dapat kita rambah yaitu pemrograman mobile phone. Banyak sekali platform mobile yang dapat kita coba, diantaranya J2ME, QT Mobile, dan Android. Salah satunya yang sedang booming adalah Android Mobile. Android merupakan sistem operasi berbasis linux yang bahasa pemrograman aplikasinya dapat kita buat menggunakan java. Dengan pengetahuan seputar java yang telah mencukupi, anda dapat membuat aplikasi berbasis android.Download Tulisan Lengkap : octav-PemrogramanAndroid.pdf
0 Comments